Dewan Ulama Thariqah ASEAN diancam Kelompok FETO, Apa yang Terjadi?


Rais Mutasyar Dewan Ulama Tariqah Internasional – Asean (DUTI-Asean), Syekh Muhammad Ali Hanafiah Ar Rabbani, pada pagi ini pukul 08.05 WIB menerima ancaman serius terkait fatwa yang dikeluarkan oleh DUTI-Asean mengenai Fethullah Gulen (FETO) di Turki. Ancaman ini langsung diterima oleh beliau dan akan segera di tindak lanjuti oleh pihak terkait.

Sebagai catatan, DUTI-Asean yang dipimpin oleh Syekh Muhammad Ali Hanafiah Ar Rabbani merupakan satu-satunya organisasi ulama yang secara tegas mengeluarkan fatwa terhadap penyimpangan ajaran yang disebarkan oleh FETO. Fethullah Gulen dikenal sebagai seorang politikus yang berusaha membangun citra dirinya di tengah masyarakat Turki sebagai ulama dengan pemahaman tasawuf.

FETO juga dikenal sebagai lawan politik Presiden Recep Tayyip Erdogan dan diduga sebagai dalang di balik upaya kudeta terhadap Presiden Erdogan pada Juli 2016. Meski demikian, kudeta tersebut gagal. 


Related Posts

Dari Kerugian Ekonomi hingga Krisis Kemanusiaan: Dampak Kebakaran Los Angeles

Los Angelas – Kota Los Angeles, salah satu pusat metropolitan terbesar di Amerika Serikat, baru saja mengalami kebakaran besar yang menyebar dengan cepat akibat cuaca kering dan angin kencang. Kebakaran…

“Ramai Penumpang Batalkan 68 Ribu Tiket Jeju Air usai Kecelakaan”

Jakarta — Warga Korea Selatan ramai-ramai membatalkan pembelian tiket pesawat Jeju Air usai insiden kecelakaan pesawat menewaskan 179 orang pada Minggu (29/12). Jeju Air Co. melaporkan sebanyak 68 ribu reservasi…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *